Jumat, 23 Desember 2011

Kumpulan Tips & Trick, Aplikasi Komputer & HP serta Hacking

Kumpulan Tips & Trick, Aplikasi Komputer & HP serta Hacking


MENGATASI FILE YANG TERHAPUS DI MEDIAFIRE

Posted: 22 Dec 2011 12:28 PM PST

Entah mengapa akhir-akhir ini banyak komentar sahabat bahwa beberapa file di mediafire sudah terhapus, tapi saat saya coba ternyata file tersebut masih bisa saya download... Pusing juga sich, kirain masalah jaringan di modem mereka, tapi nyatanya tidak... dan saya jalan-jalan ke blog lain, ternyata masalahnya juga sama.. Banyak file mereka katanya "not found alias terhapus"...
Sebenarnya file not found ini terjadi karena ISP (Internet Service Provider) dari modem sahabat tidak mendukung beberapa website.. Lantas solusinya gimana???
Salah satu solusi yang bisa di lakukan adalah mengganti kartu sahabat, cuma pasti gak ada yang mau kan? cara yang lain adalah mengganti settingan DNS (Domain Name Server) kartu anda menjadi DNS google.. caranya sebagai berikut:
Jika sahabat menggunakan windows XP:

  • Pertama anda harus masuk ke control panel, lalu pilih "network connections", pilih local area connection yang anda pakai, right click dan pilih properties.
Google Public DNS

  • Sesudah anda masuk ke properties, anda pilih "Internet Protocl (TCP/IP) lalu klik Properties.anda bisa ganti DNS server: (ingat jika sudah ada settingan di DNS server anda, copy paste di notepad terlebih dahulu jadi jika terjadi error, anda bisa membalikan ke DNS semula)
  • preferred DNS Server: 8.8.8.8
  • Alternate DNS Server: 8.8.4.4
  • Sesudah diganti, klik OK dan OK lagi.
Google Public DNS
Oh iya dengan merubah DNS ini maka kecepatan internet juga semakin meningkat... Coba aja cari di google "DNS dan kecepatan internet" 
Semoga bisa membantu... ^^

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More